"Itu kita minta Tamara harus hadir, biarlah mereka bermediasi di sini, syukur-syukur tercapai kesepakatan, karena kan mereka ini bersaudara, jadi ngapain ribut-ribut, kalau nggak dimulai nggak kaya gini kok," ungkap Susanti Agustina.
Lebih lanjut, Susanti Agustina berharap Tamara Bleszynski dan Ryszard Bleszynski bisa berdamai.
"Yang diinginkan pastinya kedamaian dong."
"Apa sih yang diributin, kan keluarga Blezynsky ini cuma mereka berdua, yang lain sudah meninggal," tutup Susanti Agustina.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Ayu Wulansari K |