Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID — Setelah sekian lama mencari tambatan hati, Ria Ricis akhirnya memilih sosok Teuku Ryan.
Teuku Ryan sendiri merupakan pria asal Aceh yang ditemui Ricis saat menghibur diri usai kepergian sang ayah.
Sempat berjuang memperoleh hati Ricis, diketahui Ricis dan Ryan menikah pada Jumat 12 November 2021.
Pernikahan keduanya menyita perhatian penggemar dan warganet hingga disiarkan langsung di televisi.
Baik Ryan maupun Ricis kerap menunjukkan interaksi dan perhatian manis di media sosial.
Terlebih setelah keduanya dikaruniai seorang anak perempuan.
Kali ini sosok Ria Ricis membawa kabar duka dari Teuku Ryan.
Dilansir Grid.ID dari akun Instagram @riaricis1795 pada Sabtu (18/2/2023), Ria Ricis mengunggah Insta Story.
Baca Juga: Ria Ricis Dituding Star Syndrome, Oki Setiana Dewi Pasang Badan
Dalam Insta Story-nya, ia menemani Teuku Ryan yang harus dirawat di rumah sakit.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Source | : | |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |