Grid.ID - Dewi Perssik akhirnya membocorkan tanggal pernikahannya dengan Rully.
Seperti diketahui, janda yang sudah 3 kali menikah itu belum lama ini dilamar oleh sang kekasih yang berprofesi sebagai pilot.
Menurut Dewi Perssik, saat ini ia tengah mempersiapkan pernikahannya dengan Rully.
Namun rupanya mantan istri Angga Wijaya itu belum menentukan tanggal pasti hari bahagianya.
Kepada media penyanyi yang akrab disapa Depe itu hanya meminta doa.
Saat ini ia masih merencanakan seputar pernikahan yang rencananya akan digelar tahun depan.
"Doakan yang terbaik, nanti aku planning sekarang, ternyata tahun depan," kata Depe seperti dikutip Grid.ID dari BanjarmasinPost, Senin (13/3/2023).
"Pokoknya yang terbaik aja," sambung sang biduan.
Dalam kesempatan yang sama, Depe juga menanggapi sejumlah isu terkait hubungannya dengan sang pilot.
Baca Juga: Gagal Nikah Sampai Tiga Kali, Dewi Perssik Selektif Pilih Suami
Hubungan Depe dengan Rully sempat menjalani cobaan.
Seolah tak mau ambil pusing, Depe, sapaan akrabnya, malah santai menanggapi gosip miring ini.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | Banjarmasin Post |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |