Grid.ID - Masyarakat Indonesia, dikenal sering mengadakan hajatan yang digelar dengan maksud tertentu.
Entah itu pesta pernikahan, sunatan, hingga acara syukuran.
Hajatan sendiri bisa menjadi sebuah tempat silaturahmi saat bertemu dan bertegur sapa dengan orang lain atau orang yang baru dikenal.
Namun apakah sebenarnya makna dari hajatan yang ada di dalam mimpi?
Apakah sebuah pertanda baik, atau bahkan sebuah bencana akan datang kepada kita ?
Berikut beberapa arti mimpi hajatan.
1. Mimpi Hajatan Di Rumah
Berbeda makna jika kamu mimpi hajatan namun acaranya dilaksanakan di rumah milikmu sendiri.
Namun ternyata mimpi ini bermakna kurang baik karena pertanda kamu dan sekeluarga akan mendapatkan bencana yang cukup besar.
Selain itu makna mimpi hajatan di rumah juga pertanda bahwa akan ada yang meninggal dunia dalam waktu dekat ini.
Baik itu dari keluarga, saudara atau bahkan teman dekatmu.
Baca Juga: Arti Mimpi Berdagang Emas dan Hewan Eksotis, Ternyata Jadi Pertanda Ini, Simak Penjelasannya
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | TribunJogja.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Siti M |