Grid.ID – Doddy Sudrajat segera akan membuka bisnis baru bersama anak perempuannya.
Doddy Sudrajat akan segera merilis bisnis bussana dengan merk Mayang Wear.
"Ini juga lagi persiapan, jadi nanti Mayang juga akan ada rilis Mayang Wear," kata Doddy Sudrajat dikutip dalam YouTube KH Infotainment, Jumat (9/6/2023).
Sebelumnya, kakak Mayang, Vanessa Angel juga pernah membuat bisnis serupa.
Dirinya menamai brandnya dengan Vanesza Wear.
"Iya meneruskan jejak almarhum Vanessa, dulu kan Vanessa punya Vanessa Wear."
"Sekarang akan rilis Mayang Wear," jelas Doddy.
Kini bisnis Vanesza Wear telah diambil alih oleh keluarga Haji Faisal.
"Tapi karena sudah dipegang oleh keluarga sana jadi kita gamau ngrecoki atau ikut campur."
Baca Juga: Doddy Sudrajat Bakal Operasi Wajah Biar Lebih Ganteng, Aksi Ayah Vanessa Angel Tuai Pro dan Kontra!
5 Arti Mimpi Mengantuk saat Mengemudi, Waspadalah Ternyata Bisa Jadi Pertanda Kehilangan Kendali hingga Stres!
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Pradipta R |