Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID - Nelangsanya kisah cinta artis transgender asal Vietnam ini.
Dilansir Grid.ID dari TribunTrends.com pada Senin (19/6/2023), artis pria bernama Lynk Lee awalnya adalah seorang pria.
Tapi selama hampir 30 tahun hidupnya, artis sekaligus penyanyi ini tetap tak merubah identitas gendernya.
Namun, dalam hati kecilnya, ia merasa terjebak dalam tubuh pria meski memiliki paras tampan dan kulit putih.
Akhirnya Lynk Lee pun memutuskan untuk operasi kelamin dan menjadi transgender.
"Selama 30 tahun terakhir aku telah berjuang untuk menjalani kehidupan orang lain," kata Lynk Lee.
"Jadi sekarang setelah menjadi diri sendiri, aku merasa setiap hari sangat berarti," sambungnya.
"Aku merasa sangat bahagia seperti sedang dalam mimpi dan tak pernah ingin bangun," lanjutnya.
Pada 2022 lalu, Lynk Lee menjalani operasi kelamin dan sempat merubah namanya menjadi Ngoc Bao Linh.
Ngamuk Saat Tak Diberi Uang, Pengemis di Bogor Ini Malah Ketahuan Lagi Top Up: Ngegas Gak Dikasih
Source | : | Eva.vn,tribuntrends |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |