Grid.ID - Krisdayanti menjadi salah satu artis yang sukses meniti karier di dunia politik.
KD menjadi anggota DPR RI Komisi IX periode 2019-2024.
Siapa sangka, meski sudah sukses menjadi politisi, Krisdayanti mengungkap penyesalannya sebagai anggota DPR RI.
Adik kandung Yuni Shara itu menjelaskan penyesalannya menjadi politisi saat hadir di acara Rumpi yang dipandu Feni Rose pada tahun 2019 lalu.
Saat itu Feni Rose bertanya penyesalan apa yang dihadapi KD setelah memutuskan menjadi wakil rakyat.
Tertawa mendengar pertanyaan Feni, Krisdayanti menjawab tiga hal yang menjadi penyesalannya sejak menjadi anggota dewan.
Ternyata, penyesalannya bukan soal pekerjaan atau beban pekerjaan.
"Waktu yang semakin tersita, beli baju kantor, beli baju batik," jawab Krisdayanti.
Dan sebagai anggota Dewan, Krisdayanti justru ingin agar selalu mendapat sorotan.
Baca Juga: Haji Faisal Tak Tutup Kemungkinan Fuji dan Fadly Terjun ke Politik, Syaratnya Harus Penuhi Hal ini
Menurut dia, debagai wakil rakyat, mendapat sorotan justru penting.
Penting untuk bisa mengkomunikasikan pekerjaan pada masyarakat.
Sulit Ceraikan Erin Taulany? Permohonan Talak Andre Taulany Sampai Ditolak 2 Kali oleh Hakim, Ini Penyebabnya: Tidak Terbukti
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |