Grid.ID- Ramalan shio berikut ini menarik untuk disimak, terutama bagi Anda yang penasaran.
Ramalan shio biasanya dipercaya untuk memprediksikan nasib seseorang.
Namun ramalan shio kali ini tidak berkaitan dengan masa depan orang.
Ramalan shio ini hanya akan mengungkap kepribadian orang berdasarkan astrologi Cina.
Nah, menurut ramalan shio, ada beberapa shio yang paling suka bergantung pada pasangan.
Shio mana saja yang paling berani jadi diri sendiri? Berikut ulasannya yang dirangkum dari Chinese Zodiac dan Chinese Astrology.
Ramalan Shio Kambing
Shio Kambing adalah sosok yang penuh perhatian. Mereka biasannya akan menggantungkan diri pada pasangan mereka.
Mereka selalu mencari keamanan emosional dan dukungan dalam hubungan.
Shio Kambing cenderung sangat membutuhkan rasa dicintai dan diakui dalam sebuah hubungan.
Ramalan Shio Kelinci
Shio Kelinci memiliki hati selembut kapas. Dalam menjalin hubungan, mereka akan mencari kenyamanan dan keamanan.
Source | : | Your Chinese Astrology,Chinesezodiac.com |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Silmi |