Grid.ID - Berikut kumpulan arti mimpi meninggal dunia yang mungkin belum Anda ketahui.
Arti mimpi meninggal dunia bisa pertanda baik maupun buruk.
Baik dan buruknya arti mimpi meninggal dunia tergantung situasinya.
Mimpi bisa jadi pertanda baik atau pertanda buruk bagi yang mengalaminya.
Namun ada juga yang menganggap mimpi hanyalah bunga tidur.
Anda pernah mengalami mimpi meninggal dunia dan penasaran apa artinya?
Berikut tersaji kumpulan arti mimpi meninggal dunia menurut Primbon Jawa.
Sebelum itu, yuk ketahui dulu apa itu mimpi.
Apa itu mimpi?
Mengutip hellosehat, mimpi merupakan gambaran, pikiran, dan emosi yang dialami seseorang selama tidur.
Biasanya terjadi pada tahap tidur REM (rapid eye movement), yakni tahapan tidur yang membuat napas jadi lebih cepat atau tidak teratur, dan mata bergerak ke segala arah dengan cepat.
Baca Juga: Arti Mimpi Hujan di Musim Kemarau, Bawa Keberuntungan, Keajaiban Akan Datang dalam Hidup Anda
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Source | : | Tribun Jatim |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Ayu Wulansari K |