Grid.ID - Wulan Guritno merupakan selebriti yang dikenal memiliki paras awet muda di usianya yang sudah menginjak 42 tahun.
Paras awet muda Wulan Guritno juga didukung dengan body ramping-nya yang tak kalah dari para gadis.
Gaya busana ibu tiga anak ini juga selalu terlihat modis dan menunjang penampilannya secara menyeluruh.
Kali ini, potret modis Wulan Guritno kembali terlihat saat dirinya pergi berlibur ke New York, Amerika Serikat!
Lewat akun Instagram pribadinya, wanita kelahiran tahun 1981 ini membagikan foto dirinya yang tengah berlibur bersama sang putri.
Penampilan Wulan Guritno yang modis bak ABG auto mencuri perhatian netizen!
Tak hanya modis, Wulan Guritno juga tak lupa tampil mewah mengenakan tas branded, loh!
Penasaran ingin lihat seperti apa penampilannya?
Yuk, simak!
Baca Juga: Hot Mama Indonesia! Wulan Guritno Pamer Gaya Seksi Kenakan Mini Dress Saat Fashion Show
Dalam foto yang diunggahnya, Wulan Guritno bergaya mengenakan dress mini lengan panjang.
Dress mini berwarna hitam memiliki barisan kancing di bagian tengah bak kemeja.
Source | : | |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Marsha Ayu |