Laporan Wartawan Grid.ID, Fidiah Nuzul Aini
Grid.ID - Gading Marten gercep kirim pesan begini pada Gisella Anastasia yang sedang berulang tahun.
Panggilan akrab Gading Marten dan Gisella Anastasia auto bocor.
Kira-kira apa panggilan akrab Gading Marten pada Gisella Anastasia?
Gading Marten dan Gisella Anastasia diketahui sempat menjalani rumah tangga bersama.
Pasalnya, rumah tangga yang sudah dijalani selama enam tahun lamanya harus kandas di tengah jalan.
Seperti diketahui, Gisella Anastasia dan Gading Marten resmi bercerai pada awal Januari 2019.
Meski kini sudah bercerai, hubungan keduanya terlihat baik-baik saja.
Hubungan Gisella Anastasia dan Gading Marten juga tetap baik dan masih saling menjaga silaturahmi.
Bahkan, Gisella Anastasia dan Gading Marten juga merawat dan membesarkan putri semata wayang mereka, Gempita Nora Marten.
Gading Marten dan Gisella Anastasia bahkan tak segan liburan bersama-sama dengan Gempita Nora Marten.
Ngamuk Saat Tak Diberi Uang, Pengemis di Bogor Ini Malah Ketahuan Lagi Top Up: Ngegas Gak Dikasih
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |