Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum
Grid.ID – Penyanyi solo sekaligus anggota girlband SNSD, Taeyeon, baru saja merilis album terbarunya bertajuk To. X.
Mini album kelima Taeyeon ini dirilis pada 27 November 2023 lalu dan berisikan 6 lagu, termasuk lagu utamanya yang berjudul To. X.
Adapun lagu-lagu lainnya yang ada dalam mini album ini adalah Melt Away, Burn It Down, Nightmare, All For Nothing, dan Fabulous.
Lagu baru Taeyeon ini menceritakan tentang dirinya yang tengah mengenang hubungan toksik atau beracun yang ingin dia tinggalkan.
Dalam music videonya ini tampak pria yang diceritakan memiliki kepribadian narsis karena Taeyeon membakar sebuah tag nama bertuliskan ‘narcissist’.
Music video kemudian di akhiri dengan Taeyeon yang membakar rumah yang mereka bangun bersama.
Berikut adalah lirik lagu baru beserta terjemahan dari lagu baru Taeyeon – To. X.
[Romaji:]
Cheoeum bon neol gieokae
We skipped the small talk
Baro daeum dangyeyeotji mwo
Danjeomiragon eomneun ge danjeomiradeon
Geu heosedo manyang joasseo
Hajiman nae ilgiga
Jaemieopseojin iyu
Naega eopseojin naui
Maeildeureun heojeonhae, oh, oh
Jom isanghae wae dul saie
Neoman neoman boineun geolkka
Nan kkadaropgo himdeun aira
Geureon pigonhan saenggangman handae
Oneul nanun munja soge
Saero san tisyeocheu
Geu yaegippuniya
Ijeya nan al geot gata
Gonna block you, bureul kkeo to X
Profil Saaih Halilintar, Adik Atta Halilintar yang Viral Usai Pamer Rumah Mewah Baru Seharga Rp 120 Miliar
Source | : | Genius,AZlyrics |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Nesiana |