Laporan Wartawan Grid.ID, Mardyaning Christ Cahyarani
Grid.ID - Menjadi cantik dan ganteng secara fisik tentu menjadi idaman setiap orang.
Berbagai cara dapat dilakukan untuk bisa tampil cantik dan ganteng untuk bisa menarik perhatian.
Namun dilansir dari laman yourchineseastrology.com pada Sabtu (09/12/2023), empat shio ini sudah memiliki kecantikan secara natural.
Dan inilah 4 Ramalan Shio tersebut.
1. Shio Kelinci
Shio kelinci merupakan sosok yang lembut, sangat rasional, dan berpenampilan menarik.
Wajah cantik dari shio kelinci tidak terlalu mencolok namun memiliki kecantikan yang khas dan enak dipandang.
2. Shio Ular
Pemilik shio ular terkenal memiliki ekspresi visual yang tampan dan dikenal sebagai orang yang elegan dan cerdas.
Pemilik shio ini juga punya temperamen yang menambah ketampanan dan kecantikan dirinya.
Baca Juga: 5 Shio yang Pilih Dijodohkan daripada Cari Sendiri, Selalu Butuh Bantuan Mak Comblang
Jessica Iskandar Ungkap Kronologi Sang Ayah Meninggal Dunia, Sempat Derita Penyakit Ini
Source | : | yourchineseastrology.com |
Penulis | : | Mardyaning Christ Cahyarani |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |