Grid.ID – Irish Bella dan Ammar Zoni kini tengah dalam proses perceraian.
Irish Bella melayangkan gugatan cerai tak lama setelah Ammar Zoni bebas dari penjara karena kasus narkoba.
Akan tetapi tak lama berselang dari gugatan tersebut, Ammar Zoni justru kembali tettangkap karena kasus yang sama.
Serangkaian proses pun telah dijalani termasuk mediasi.
Mediasi keduanya dinyatakan gagal dan Irish Bella tetap pada pendiriannya untuk bercerai.
Sementara itu, Ammar Zoni disebut masih tetap ingin mempertahankan rumah tangganya.
Kuasa hukum Ammar Zoni, Jon Mathias mengungkapkan kini perceraian keduanya sudah dalam tahap kesimpulan.
"Kasus perceraian sudah di tahap kesimpulan," jelasnya, dikutip dari YouTube Trans TV Official, Sabtu (27/1/2024).
Putusan perceraian akan disampaikan pada 1 Februari 2024 mendatang.
"Kemudian 1 Februari akan diputuskan!" lanjutnya.
Baca Juga: Adik Bungsu Ammar Zoni sampai Buka Suara Soal Kasus Narkoba Kakaknya, Kesel!
Di samping itu, Irish Bella terlihat tetap berhubungan baik dengan pihak keluarga Ammar Zoni.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Pradipta R |