Laporan Wartawan Grid.ID, Mardyaning Christ Cahyarani
Grid.ID - Kabar mengejutkan datang dari salah satu rapper asal Korea Selatan, Wonstein.
Dikutip dari laman Allkpop.com pada Rabu (31/01/2024), Wonstein akhirnya merilis lagu baru yang berjudul 'It's not beautiful and it doesn't hurt'.
Rapper yang pernah berkolaborasi dengan Taeyong NCT 127 ini akhirnya kembali merilis lagu setelah 8 bulan vakum.
Lagu ini terinspirasi dari cover lagu BTOB 'Beautiful Pain' yang sudah ia lakukan sejak tahun 2018.
Lagu baru kali ini mencerminkan pertumbuhan dan perkembangan Wonstein sebagai seorang seniman.
Tak hanya itu dalam lagu 'It's not beautiful and it doesn't hurt' menampilkan ekspresi emosional yang tulus dari Wonstein.
Tak kaleng-kaleng, dalam lagu barunya Wonstein menggandeng beberapa artis serta produser terkenal.
Sementara itu dikutip dari laman Genius.com, yuk simak lirik lagu 'It's not beautiful and it doesn't hurt' milik Wonstein.
Baca Juga: Video Musik Lagu Baru CIX Usung Konsep Unik, Yuk Cari Tahu Lirik Lovers or Enemies di Sini!
[Verse 1]
naege nam-eun geos-eun mwoji
begaee damgin hayan somgat-i
gidaejuneun salam eobs-in amugeosdo anin
nega malhaejuneun nae gachineun
salamdeul-egeneun gojib
eotteohge saeg-angyeong eobs-i bwa mulleogalge nan?
[Pre-Chorus]
gwaenchanh-eun deus-i boijiman
naega geuleohdanikka?
uliui daehwaneun eonjena yeogikkaji gajyeoga
naega haenael geolaneun mal
amudo eobs-eunikka?
deullineun geos gat-a geulaeseo mwol deo eojjeolago ga
Beda dengan Ahmad Dhani dan Ari Bias, Opick Ungkap Alasan Ikhlas Lagunya Dinyanyikan Orang Tanpa Royalti
Source | : | Allkpop.com,Genius.com |
Penulis | : | Mardyaning Christ Cahyarani |
Editor | : | Nesiana |