Laporan Wartawan Grid.ID, Mardyaning Christ Cahyarani
Grid.ID - Apakah kamu pernah mendapatkan mimpi melihat atau sedang memakan permen?
Jika pernah, kamu mungkin penasaran dengan arti mimpi tentang permen.
Pas banget nih, artikel kali ini akan membahas tentang arti mimpi permen.
Dikutip dari laman Thepleasantdream.com pada Rabu (07/02/2024), arti mimpi permen dapat menandakan kepolosan, cinta yang murni, dan keinginan untuk bergaul dengan orang lain.
Selain itu, mimpi ini juga bisa mewakili kegembiraan yang kamu rasakan, yang mungkin berdampak pada kesehatan.
Lebih lanjut, inilah 5 arti mimpi permen.
1. Mimpi membagikan permen
Arti mimpi ini menandakan bahwa kamu adalah orang yang dapat diandalkan.
Bisa dikatakan semua orang mempercayai kamu karena mereka tahu bahwa kamu bisa mengatasi masalah dengan baik.
Mimpi ini juga menandakan bahwa kamu mampu untuk menghadapi berbagai situasi.
Baca Juga: 4 Arti Mimpi Semut Menandakan Perjuangan yang Harus Dilakukan, Kamu Harus Tetap Waspada
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | Thepleasantdream.com |
Penulis | : | Mardyaning Christ Cahyarani |
Editor | : | Ayu Wulansari K |