Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID - USHER baru saja merilis album bertajuk Coming Home dengan lagu baru.
Lagu baru dalam album tersebut berjudul Kissing Strangers dengan genre R&B yang easy listening.
Lirik lagu baru USHER ini mengisahkan tentang seseorang asing yang menjadi sosok terkasih tapi kembali menjadi sosok asing lagi.
Melansir Azlyrics.com pada Sabtu (10/2/2024), ini lirik Kissing Strangers, lagu baru USHER.
Is it messed up I hoped you would be here
Only so I could act like I don't care?
Been a blur for the last two months
Got a glass on my lips and a burn in my chest
Got some new fingertips on the back of my neck
Gotta try to pretend
Baca Juga: Cakra Khan Ungkap Sulitnya Lepas dari Hubungan Toxic Lewat Lagu Baru Broken Symphony
4 Arti Mimpi Awan Hitam Berhati-hatilah, Ada Perubahan Buruk sampai Emosi Negatif
Source | : | AZlyrics |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |