Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah
Grid.ID - Imagine Dragons baru saja merilis lagu baru berjudul 'Eyes Closed'.
Lagu baru Imagine Dragons ini disebut mengisahkan tentang seorang anak laki-laki yang tersesat menghadapi depresi dan tidak tahu ke mana harus mencari perdamaian.
Melalui lirik lagu baru ini Imagine Dragon berharap bisa kembali menemui anak kecil itu dan memberitahunya bahwa tidak apa-apa untuk mengalami depresi.
Dilansir Grid.ID dari Genius.com pada Minggu (7/4/2024), ini lirik lengkap 'Eyes Closed'.
I could do this with my eyes closed
I'm back from the dead
From the back of my head
Been gone and facing horrors
That should never be said
The wrath and the grit
From the pit of despair
Nyesek, Talitha Curtis Ungkap Ibu Kandungnya Kerja di Dunia Malam hingga Hamil: Aku Sempat Digugurin
Source | : | Genius |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |