Laporan wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID - Konon katanya, mimpi potong rambut kerap dikaitakan dengan adanya sebuah perubahan.
Si pemimpi menginginkan sebuah hal baru dalam hidupnya yang dinilai lebih membahagiakan.
Namun, arti mimpi potong rambut juga memiliki arti positif dan negatif, loh.
Berikut berbagai arti mimpi potong rambut yang Grid.ID lansir dari laman Kompas.com dan Gramedia.com.
1. Simbol perubahan
Arti mimpi potong rambut kerap dikaitan dengan simbol perubahan.
Sebagai contoh, kamu ingin mengubah gaya hidup dari kebiasaan lama yang kurang baik, menjadi sebuah keadaan yang baru.
Si pepimpi mau membuang segala kebiasaan buruk yang dimilikinya.
Apalagi jika mimpi potong rambut pendek. Ini menjadi pertanda bahwa kamu akan mengalami suatu perubahan besar dalam hidup.
Baca Juga: 3 Arti Mimpi Buah Semangka, Berbagai Keberuntungan Akan Terjadi di Hidupmu
2. Sedang lelah atau stres
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | Kompas.com,Gramedia.com |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nesiana |