Grid.ID - Komika Kiky Saputri dirujak netizen usai singgung nama Ayu Ting Ting di depan Nagita Slavina.
Singgung nama Ayu Ting Ting di depan Nagita Slavina, Kiky Saputri langsung klarifikasi.
Lantas bagaimana klarifikasi Kiky Saputri usai singgung nama Ayu Ting Ting di depan Nagita Slavina?
Seperti yang kita tahu, Kiky Saputri adalah komika yang jago me-roasting.
Sederet artis, pengusaha hingga pejabat kondang sudah pernah diroasting okeh Kiky Saputri.
Seperti baru-baru ini, Kiky tampak meroasting desainer Ivan Gunawan.
Di acara roasting itu hadir pula presenter Raffi Ahmad dan istrinya, Nagita Slavina.
Namun siapa sangka, Kiky tetiba menyinggung soal pedangdut Ayu Ting Ting.
Hal itu diketahui dari unggahan di akun Instagram @tante.rempong.official pada Jumat (19/04/2024).
Di unggahan itu, Ivan Gunawan tampak sedang duduk di kursi yang dihias oleh para kru.
Di samping Ivan terdapat Nagita Slavina, Raffi Ahmad dan Kiky yang sedang berdiri.
Chandrika Chika Belum Minta Maaf Usai Diduga Aniaya Yuliana Byun, Sang Ayah Datangi Korban
Source | : | |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |