Grid.id - Ramalan shio dapat menentukan jodoh yang tepat bagi si pemilik shio.
Bagi Shio Tikus, ada beberapa shio yang cocok jadi jodohnya.
Deretan pasangan shio ini menciptakan hubungan yang penuh dengan kecerdasan dan kehangatan.
Yuk simak daftarnya!
1. Shio Kerbau (1925, 1937, 1949, 1961, 1973, 1985, 1997, 2009)
Shio Kerbau dan Shio Tikus adalah pasangan yang penuh dengan kestabilan dan dukungan.
Kerbau tenang dan bijaksana.
Sementara shio tikus cerdas dan penuh kreativitas.
Hubungan mereka akan kokoh dan terpercaya.
2. Shio Naga (1940, 1952, 1964, 1976, 1988, 2000, 2012)
Shio Naga dan Shio Tikus adalah pasangan yang penuh dengan keberanian dan semangat.
Naga punya visi dan kekuatan dalam hidupnya.
Penulis | : | Irene Cynthia |
Editor | : | Irene Cynthia |