Laporan Wartawan Grid.ID, Fidiah Nuzul Aini
Grid.ID - Gunawan Sudrajat kaget dapat kabar duka tengah malam.
Sosok kesayangan Gunawan Sudrajat ternyata telah pergi untuk selama-lamanya.
Duka kini sedang menimpa keluarga Gunawan Sudrajat.
Pasalnya, Gunawan Sudrajat kehilangan sosok kesayangan untuk selamanya.
Kabar duka itu dibagikan Gunawan Sudrajat melalui akun Instagram pribadinya @gunawan_sudrajat_, Senin (6/5/2024).
Dalam unggahannya, Gunawan Sudrajat membagikan momen saat berada di kuburan.
Sang aktor ternyata ikut mengantarkan sosok kesayangan yang kini telah pergi untuk selamanya.
Ia mengungkapkan bahwa saat ini keluarganya sedang diliputi perasaan duka yang mendalam.
Gunawan Sudrajat bahkan kaget saat mendapat kabar duka saat tengah malam.
Sosok yang telah pergi untuk selamanya ternyata istri dari kakaknya.
"Hari ini menjadi moment duka yang dalam untuk keluarga kami.. saat tertidur lelap tengah malam tiba tiba hp istriku berdering kencang, saya terbangun mengambil Hp nya dan nama yg muncul membuat perasaan sangat tidak enak.
5 Rekomendasi Drakor Tema Keluarga yang Cocok Ditonton Saat Libur Imlek 2025, Dibintangi Park Bo Gum hingga Seo In Guk
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |