Laporan Wartawan Grid.ID, Mardyaning Christ Cahyarani
Grid.ID - Baru-baru ini salah satu idol Kpop, D.O sering muncul di beberapa acara.
Kemunculan D.O kali ini dalam rangka promosi album terbarunya yang bertajuk 'Blossom'.
Bukan hanya hadir di acara televisi maupun musik saja, D.O juga terlihat wara-wiri muncul di acara Youtube.
Salah satunya pria 31 tahun ini mampir di acara ngobrol bareng solois IU yakni 'IU Palette'.
Dikutip dari laman Koreaboo.com pada Rabu (15/05/2024), terlihat D.O datang seorang diri tanpa adanya member EXO lainnya.
Pada kesempatan ini IU dan D.O berbincang bersama soal comeback terbaru sang idol.
Banyak obrolan yang dibangun keduanya membuat adanya chemistry dan humor alami keduanya muncul.
Pada akhir wawancara, D.O sempat ditanya oleh IU soal keinginannya.
"Jika hujan meteor sedang terjadi saat ini dan keinginanmu bisa terkabul. Apa yang ingin kamu harapkan?" tanya IU.
Baca Juga: D.O. Rilis Lagu Baru, Ini Lirik Lengkap 'Mars' yang Easy Listening, Wajib Masuk Playlist!
Mendengar pertanyaan dari pelantun lagu 'Love Wins All' ini, D.O kemudian mencoba menjawab.
Chandrika Chika Belum Minta Maaf Usai Diduga Aniaya Yuliana Byun, Sang Ayah Datangi Korban
Source | : | Koreaboo |
Penulis | : | Mardyaning Christ Cahyarani |
Editor | : | Silmi |