Laporan Wartawan Grid.ID, Hana Futari
Grid.ID - Memilih pasangan, khususnya pria memang harus melalui pertimbangan yang masak agar tidak salah pilih.
Beberapa sifat pasangan yang umumnya dihindari yaitu memiliki hobi selingkuh hingga hanya banyak mengobral janji.
Jangan sampai, para wanita salah memilih pasangan redflag untuk menjadi pendamping mereka.
Dikutip Grid.ID dari Tribun lifestyle, red flag dalam bahasa gaul yang ramai di sosial media diartikan sebagai tanda bahaya atau kondisi yang tidak sehat dalam suatu hubungan dalam berbagai hal, salah satunya hubungan percintaan.
Kata red flag ini viral dan berasal dari istilah di dunia olahraga yang memiliki arti bendera merah sebagai tanda berhenti.
Dari 12 shio yang ada, 3 diantaranya diprediksi memiliki sifat red flag ketika menjalin hubungan
Namun, perlu diingat bahwa ramalan Shio ini bersifat hiburan dan tak bisa dijadikan patokan mutlak dalam menentukan kepribadian seseorang.
Dikutip Grid.ID dari Sonora.id, berikut 3 Shio yang dipercaya memiliki kepribadian red flag dalam hubungan.
Baca Juga: Bak Hujan Duit, 3 Shio Ini Bakal Ketiban Rezeki di Penghujung Mei 2024
Pemilik Shio Ayam menjadi urutan pertama shio yang dipercaya memiliki sifat red flag dalam berhubungan.
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan
Source | : | Tribunnews.com,Sonora.ID |
Penulis | : | Hana Futari |
Editor | : | Nesiana |