Grid.ID - Mimpi melihat ikan pari memang cukup jarang terjadi.
Namun, jika kamu pernah memimpikan ikan pari dalam bentuk apapun, bisa jadi ini merupakan pertanda yang haru kamu ketahui.
Arti mimpi melihat ikan pari bisa jadi merupakan cerminan dari pikiran dan perasaan yang terpendam di alam bawah sadar.
Dari sisi psikologi, mimpi adalah manifestasi dari berbagai faktor, termasuk kehidupan sehari-hari, emosi, dan pikiran yang tengah terjadi.
Mengutip Kompas.com, seorang psikolog analitis, Carl Jung, mengatakan mimpi bisa mengungkapkan aspek-aspek kolektif dari psikologi manusia, termasuk arketipe dan simbol yang terkait dengan budaya dan warisan kolektif.
Salah satu simbol dalam mimpi yang cukup menarik adalah ikan pari.
Ikan pari, dengan bentuknya yang unik dan gerakannya yang anggun di dalam air, bisa membawa berbagai makna ketika muncul dalam mimpi.
Berikut Grid.ID bagikan lima arti yang mungkin terkandung di balik mimpi melihat ikan pari.
1. Ketenangan dan Kedamaian
Ikan pari sering kali dianggap sebagai simbol ketenangan dan kedamaian.
Baca Juga: 4 Arti Mimpi Terlambat Saat Tirakatan HUT RI, Pertanda Positif atau Justru Negatif?
Dalam mimpi, melihat ikan pari bisa mencerminkan keadaan emosional yang sedang damai atau perasaan tenang.
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |