Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum
Grid.ID - Drama Korea atau drakor kian menjadi tontonan yang digemari oleh masyarakat.
Tak hanya anak muda, tapi juga orang dewasa, pria maupun wanita.
Bagaimana tidak? Drakor menawarkan berbagai genre dan alur cerita yang menarik.
Salah satu yang digemari masyarakat adalah cerita tentang friend to lover atau teman jadi pacar.
Berikut adalah 5 rekomendasi drakor tentang teman jadi pacar yang seru untuk ditonton.
Reply 1997 (2012)
Kita semua setuju bahwa "Reply" series merupakan salah satu drama Korea terbaik sepanjang masa.
Namun, "Reply 1997" sebagai "Reply" series yang pertama akan selalu menempati posisi tertentu di hati penonton.
Drama ini merupakan drama nostalgia tentang kedewasaan yang berpusat di sekitar sekelompok teman yang tumbuh pada tahun 1990-an di Busan.
Beda dengan Ahmad Dhani dan Ari Bias, Opick Ungkap Alasan Ikhlas Lagunya Dinyanyikan Orang Tanpa Royalti
Source | : | Soompi |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Ayu Wulansari K |