Grid.ID - Penikmat drakor pasti sudah tak asing dengan Lee Dong Wook.
Aktor satu ini dianggap memiliki pesona tampan dan kualitas akting yang mumpuni.
Namanya sempat begitu melejit usai membintangi drama 'Goblin' tahun 2016 silam.
Bahkan, Lee Dong Wook sampai dapat julukan The King of Bromance alias aktor spesialis bromance.
Julukan ini disematkan oleh penggemar karena Lee Dong Wook selalu berhasil membangun chemistry sempurna bareng lawan mainnya.
Bagi yang penasaran, berikut Grid.ID bagikan 5 rekomendasi drakor Lee Dong Wook yang super seru.
1. Tale of the Nine-Tailed (2020)
Lee Dong Wook berperan sebagai gumiho (rubah berekor sembilan) bernama Lee Yeon.
Ia telah hidup selama ratusan tahun dan sedang mencari cinta sejatinya dari masa lalu.
Drama ini menggabungkan elemen fantasi, aksi, dan romansa dengan latar belakang dunia manusia dan makhluk supernatural.
Peran Lee Dong Wook sebagai makhluk abadi yang kuat namun memiliki sisi lembut dan romantis membuat penonton terpesona.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |