Laporan wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID - Siapa sangka, keberuntungan datang khusus untuk tiga shio ini pada 8 Oktober 2024.
Kehidupan sosial banyak mendatangkan rezeki tak terduga.
Penasaran shio apa saja yang dimaksud? Berikut ulasan yang Grid.ID lansir dari Sonora.id.
Besok, keberuntungan akan menyelimuti kehidupan shio kelinci.
Diprediksi akan ada rezeki besar yang datang.
Akan tetapi, sedikit saran, shio kelinci harus pintar dalam mengatur keuangan.
Kontrol pengeluaran dan jangan sampai berfoya-foya.
Mengutip Gramedia.com, adapun shio kelinci adalah kelahiran tahun 1927, 1939, 1951, 1963,1975, 1987, 1999, 2011, dan 2023.
Baca Juga: 4 Shio Pria Paling Rajin Mengurus Pekerjaan Rumah Tangga, Beres-beres hingga Masak
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | gramedia.com,Sonora.ID |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Ayu Wulansari K |