Grid.ID - Bagi kamu pemilik kulit undertone cool wajib untuk mencari tahu warna lipstik paling sesuai buat penampilanmu.
Kulit dengan undertone cool memiliki ciri khas warna kebiruan, kemerahan, atau sedikit keunguan.
Sebagai informasi, warna undertone kulit terdiri dari tiga jenis yakni, warm tone, cool tone, dan neutral tone.
Untuk mengetahuinya kamu bisa mengamati urat nadi yang ada di pergelangan tangan.
Melansir Kompas.com, jika warna urat nadi kamu didominasi dengan warna hijau, itu tandanya kamu termasuk warm undertone.
Namun, jika warnanya lebih mendominasi biru, maka artinya kamu pemilik cool undertone.
Sedangkan, apabila warna urat nadinya gabungan dari biru dan hijau, artinya kamu termasuk neutral undertone.
Jika kamu termasuk pemilik kulit dengan undertone cool, memilih lipstik yang sesuai dapat mempertegas kecantikan alami loh.
Berikut Grid.ID bagikan 5 tips memilih lipstik untuk cool tone yang bikin penampilan jadi makin glow up.
Baca Juga: 5 Tips Memilih Warna Lipstik Buat Kulit Warm Tone, Wajib Hindari Pakai Beberapa Shade Ini!
1. Pilih Warna dengan Dasar Biru atau Ungu
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |