Grid.ID – Sedang mencari resep khas Imlek?
Salah satu resep khas Imlek yang bisa dicoba adalah olahan kue keranjang kukus tabur kelapa.
Yuk ikuti resep khas Imlek di bawah ini!
Kue Keranjang Kukus Tabur Kelapa
Bahan-Bahan:
1 buah kue keranjang, potong dadu kecil
1/2 butir kelapa parut
1/4 sdt garam
Cara Membuat:
1. Kukus potongan kue keranjang hingga lembut (sekitar 5-10 menit).
2. Campur kelapa parut dengan garam, kukus sebentar untuk rasa yang lebih enak.
Menelisik Sejarah dan Makna Tahun Baru Imlek Bagi Etnis Tionghoa, Bukan Sekadar Perayaan Biasa
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Pradipta R |