Laporan Wartawan GRid.ID, Fidiah Nuzul Aini
Grid.ID - Sikap Ruben Onsu disebut-sebut berubah usai dekat dengan Desy Ratnasari.
Ivan Gunawan singgung soal gandengan baru Ruben Onsu usai dikabarkan dekat dengan Desy Ratnasari.
Setelah resmi bercerai dari Sarwendah, Ruben Onsu kini ramai dikabarkan menjalin kedekatan dengan Desy Ratnasari.
Diketahui, Ruben Onsu telah resmi cerai dari Sarwendah pada Selasa (24/9/2024).
Isu hubungan antara Ruben Onsu dan Desy Ratnasari semakin menjadi perbincangan.
Ivan Gunawan memberikan komentar terkait hubungan dekat antara Ruben Onsu dan Desy Ratnasari.
Desainer kondang itu menyebutkan ada perubahan pada Ruben yang dilihatnya.
Menurut Igun, perubahan tersebut menunjukkan arah yang lebih baik.
Hal itu diungkap Ivan Gunawan saat bertemu para awak media yang tayang di akun TikTok @kabarasliataupalsu, Kamis (23/1/2025).
Dalam video tersebut, Ivan Gunawan menyebut bahwa Ruben Onsu kini makin terlihat ceria.
Profil Saaih Halilintar, Adik Atta Halilintar yang Viral Usai Pamer Rumah Mewah Baru Seharga Rp 120 Miliar
Source | : | TribunMedan.com,TikTok |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |