Grid.ID – Siapa yang tak kenal dengan Raffi Ahmad?
Berkarier sejak usia muda membuatnya kini begitu banyak dikenal masyarakat.
Raffi Ahmad tidak hanya dikenal sebagai selebriti namun juga pebisnis.
Kini dirinya mencoba tantangan baru dengan menjadi Utusan Khusus Presiden Bidang Generasi Muda dan Pekerja Seni
Menjadi seorang pejabat negara, Raffi Ahmad melaporkan harta kekayaannya melalui Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) pada 27 Desember 2024.
Raffi Ahmad tercatat memiliki 12 koleksi mobil mewah, terpantau lewat laman elhkpn.kpk.go.id.
Koleksi termahalnya yakni Rolls Royce Phantom hingga Ferrari F8 Spider di mana masing-masing harganya Rp 14 Miliar.
Ia juga tercatat memiliki mobil Lamborghini Aventador lp 700 dengan harga Rp 9 Miliar.
Inilah daftar mobil mewah milik Raffi Ahmad.
1. MOBIL, ROLLS ROYCE PHANTOM Tahun 2022, HASIL SENDIRI Rp. 14.000.000.000
Baca Juga: Pejabat Negara Diusulkan Naik Transportasi Umum, Raffi Ahmad Ngaku Sering Naik Angkutan
2. MOBIL, TOYOTA ALPHARD Tahun 2019, HASIL SENDIRI Rp. 1.350.000.000
Ahmad Dhani Sebut Dirinya Rutin Bayar Royalti Rp 50 Juta, Ari Lasso Malah Ngaku Jangan Percaya, Ini Alasannya
Source | : | Elhkpn.kpk.go.id |
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Pradipta R |