Laporan Wartawan Grid.ID, Ristriani Theresa
Grid.ID – Bunga Citra Lestari memang dikenal sebagai penyanyi yang sering gonta-ganti penampilan.
Pasalnya menurut pantauan Stylo Grid.ID, penyanyi yang akrab disapa BCL itu kerap tampil nyentrik dengan berbagai paduan busana yang unik.
Tapi nggak cuma fashion stylennya aja lho, gaya rambutnya juga tak kalah menjadi sorotan.
(BACA JUGA: Simpel dan Feminin, Intip Koleksi Sepatu Mules Milik Sandra Dewi yang Cocok untuk Ibu Hamil)
Nggak heran deh jika dari ujung rambut hingga ujung kakinya selalu menarik untuk dibahas.
Seperti halnya yang terlihat baru-baru ini.
Menurut pantauan Stylo Grid.ID dari postingan terbaru akun Instagram @bclsinclair, pelantun lagu 'Kecewa' itu terlihat tampil beda di atas panggung.
Yap! Ibu satu anak itu terlihat tampil dengan gaya rambut model cleopatra.
Dipadukan dengan gaun cantik berwarna model cloud flower dresses rancangan Barli Asmara, penampilannya kali ini justru dinilai seperti boneka Barbie.
(BACA JUGA: Penampilan Vega Darwanti Saat Pakai Kostum Wonder Woman Curi Perhatian Netizen, yuk Lihat!)
Nah lho.. penasaran kan sama penampilannya?
uniquedihardjo “Pangling.. Cantik banget.”
graciaclairene “Lucu bangettt .”
atasandressmurah “Ampuuuunnnnn lucu bgt baju sm rambut kaka... Kaya bonekaa.”
(BACA JUGA: Hadiri Pameran Museum, Manohara Odelia Pinot Tampil Seksi dengan Gaya Kasual)
dheastyles “Like a Barbie doll.”
ertikawijaya_bubblyfaceshop “Cute banget gaun nya.”
bclicious_zee “Seperti boneka Barbie aja.”
ninadiana.me “Like a doll.”
Gimana menurut kalian, setuju nggak? (*)
6 WNI Jadi Korban Tewas Kecelakaan Bus Umrah, Menag Ungkap Rencana Jenazah Akan Dimakamkan di Arab Saudi?
Penulis | : | Ristiani Theresa |
Editor | : | Fahrisa Surya |