Laporan Wartawan Grid.ID, Esti Ayu Hutami
Grid.id – Berat badan ideal adalah dambaan setiap orang.
Namun bagaimana dengan yang bertubuh besar?
Orang dengan berat badan yang tidak seimbang cenderung mudah terserang berbagai macam penyakit.
Sampai susah melakukan aktivitas sehari-hari.
(BACA JUGA: Belajar Multitasking dari Dina Dellyana)
Gadis lulusan Universitas Bina Nusantara, Maria Juliana gadis cantik bertubuh besar ini membuat suatu komunitas.
Merasa tidak nyaman dengan keadaan tubuhnya, Maria menerapkan pola hidup sehat di kehidupannya.
Mulai dari makan sehat, sampai olahraga.
Dalam salah satu episode Podcastnya bersama Founder Generasi 90an, ia menceritakan betapa tidak mudahnya menjalani hari dengan berat badan tidak ideal.
(BACA JUGA: Kenalkan Sosok Briptu Rachel, Satu-satunya Wanita yang Ikut dalam Penyerbuan Teroris Mako Brimob)
Pasti banyak perempuan bertubuh besar lain juga merasakan hal yang sama.
Melalui Instagram, Maria membuat info seputar hidup sehat bagi orang yang bertubuh besar.
Meskipun hanya melalui Instagram tapi Maria telah menginspirasi banyak orang.
Dalam Instagram nya ada beberapa info mulai dari info Fashion untuk yang bertubuh besar.
(BACA JUGA: Simpati untuk Istri Almarhum Iptu Yudi, Penulis Naskah Ini Kampanyekan Penggalangan Dana untuk 'Bu Lutfi')
Sampai kandungan kalori dari setiap makanan.
Dan tips lainnya seperti diet sehat, olahraga, dan gaya hidup sehat.
Maria dan teman-teman juga mengadakan event untuk berbagi pengetahuan hidup sehat secara langsung.
Bagaimana, kita bisa menginspirasi dari hal yang sederhana bukan? (*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | Grid Reporter |
Editor | : | Fahrisa Surya |