Laporan Wartawan Grid.ID, Haviera Rahma Noordiany
Grid.ID - Dalam hitungan hari, bulan Ramadan sebentar lagi akan tiba.
Banyak masyarakat yang tidak sabar menanti bulan suci tersebut.
Tidak terkecuali pasangan bintang muda Natasha Wilona dan Verrell Bramasta.
Meski keduanya memiliki keyakinan yang berbeda, mereka memiliki toleransi beragama yang tinggi.
(BACA JUGA: Verrell Bramasta Takjub dan Terharu Liat Fans yang Begitu Banyak!)
Verrell, misalnya, diketahui beragama Islam yang artinya sebentar lagi akan menjalani ibadah puasa.
Meski keyakinannya berbeda, Natasha Wilona mengaku akan setia menemani kekasihnya di bulan Ramadan.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Penulis | : | Haviera Rahma |
Editor | : | Widyastuti |