Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Wine sering disebut sebagai minuman kalangan atas yang mewah.
Minuman ini juga kerap disajikan di malam hari.
Terutama untuk menemani sajian makan malam.
(BACA JUGA: Intip Deretan Gaya Modis Ify Alyssa dengan Berbagai Model Topi yang Super Catchy)
Biasanya wine diteguk bukan hanya sekali.
Rasanya yang lezat membuat seseorang ingin untuk menambah porsinya.
Tapi tahukah kamu?
Jika meminum 2 gelas wine saja, ternyata bisa mempengaruhi kualitas tidur seseorang.
(BACA JUGA: Cantik dalam Kesederhanaan, Kepoin Penampilan Marissa Nasution Saat Lakukan Maternity Shoot)
Terlebih jika diminum pada malam hari.
Dilansir Grid.ID dari laman Boldsky, diungkapkan oleh beberapa dokter dan ilmuwan dalam sebuah penelitian, menyatakan bahwa minum wine bisa mengganggu homeostasis tidur.
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Justina Nur L |