Laporan Wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Double chin atau dagu ganda kerap menjadi masalah yang rumit.
Terutama untuk para wanita.
Karena hal ini kerap dianggap mempengaruhi penampilan.
(BACA JUGA: Pengin Punya Bayi Kembar? Kepoin Dulu Fakta Berikut Ini)
Tak jarang, seorang yang miliki dagu ganda kerap dianggap memiliki kelebihan berat badan.
Padahal hal itu tak selalu benar.
Dagu ganda memang bisa disebabkan karena kelebihan berat badan.
Tapi ada faktor yang lebih mendasarinya, yaitu karena penuaan.
Di mana penuaan menyebabkan kulit kendur dan melorot ke bawah, sehingga sebabkan dagu terlihat bergelambir.
(BACA JUGA: Ciee, Fero Walandouw Dapat Lampu Hijau dari Ibunda Susan Sameeh)
Untuk mengatasinya, ada cara mudah dan tentunya murah.
Penulis | : | Pradipta R |
Editor | : | Justina Nur L |