Banyak orang yang berusaha menghitamkan kulitnya dengan proses tanning.
Proses ini biasanya dilakukan di sebuah ranjang di mana seseorang akan disinari cahaya ultraviolet dari lampu-lampu di bagian atas ranjang.
Berdasarkan penelitian, tanning beds bisa meningkatkan risiko kanker melanoma sebanyak 75 persen.
BACA JUGA: 4 Fakta Sosok Adara Taista, Menantu Hatta Rajasa yang Baru Saja Meninggal Dunia
4. Lindungi anak-anak
Punya anak atau adik?
Lindungi mereka sejak dini dengan cara-cara di atas.
Satu luka bakar akibat sinar matahari saat masih kecil akan meningkatkan persentase kanker melanoma saat dewasa loh.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | Cure Melanoma |
Penulis | : | Irene Cynthia |
Editor | : | Irene Cynthia |