Grid.ID - Foto artis dengan hasil editan PhotoShop itu sangat dekat kaitannya.
Bisa dibilang, hampir semua beauty shoot artis yang tersebar di media sosial pasti sudah melalui proses editing.
Tak heran jika para artis tampil cantik di Instagram.
Nah, kali ini fotografer Rio Motret membagikan foto-foto tanpa editan dari para artis.
Rio mengungkapkan jika banyak netizen yang meminta beberapa potret asli para artis langganannya tanpa melalui proses editan.
(BACA JUGA: Unggah Video Anak Minhwan dan Yulhee, Choi Jonghoon FTISLAND Bikin Fans Gemas!)
Melalui akun Instagram @riomotret, Rio memamerkan potret para artis tanpa editan, mulai Ayu Ting Ting, Raisa, Mulan Jameela, hingga Olla Ramlan.
Seperti apa, intip nih foto-fotonya!
1. Mulan Jameela
Penyanyi yang sering menggunakan hijab akhir-akhir ini, nampak bermain dengan warna merah.
Terlihat Mulan menggunakan warna cat kuku dan warna lipstik yang senada.
Udah Cantik, Atletis Pula, Penampilan Mikhayla Bakrie saat Tanding Basket Keren Banget, Intip Potretnya
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Umaiya |