Laporan Wartawan Grid.ID, Esti Ayu Hutami
Grid.ID - Wah lebaran sudah semakin dekat nih, pasti banyak di antara kalian yang sudah mempersiapkan baju baru saat hari raya nanti.
Tenang, untuk 4 zodiak ini kamu nggak cuma bisa mempersiapkan baju lebaran, kamu juga bisa ajak keluargamu berlibur atau makan bersama di restoran loh.
Ini semua nggak lepas dari kerja kerasmu selama ini, hasil dari pekerjaan dan usahamu akan nampak di lebaran tahun ini.
(BACA JUGA: Penampilan Feminin Andien Aisyah dengan Wrap Outer Berbahan Kombinasi Batik yang Unik dan Modis Banget)
Dilansir dari Horoscope.com, Grid.ID sudah rangkumkan khusus buat kamu nih, zodiak yang akan dapat rezeki nggak terduga.
1. Virgo
Wah selamat untuk Virgo, saldo di rekeningmu akan bertambah nih, ini semua nggak lepas dari kerja keras dan semangatmu dalam bekerja loh.
Tapi ingat tetap bijak ya menggunakan uangmu.
(BACA JUGA: Ahli Bahasa Tubuh Ungkap Perbedaan Putri Diana dan Kate Middleton Saat Mengurus Anak)
2. Sagitarius
Yap! Di lebaran tahun ini kamu bisa menyelesaikan semua tanggunganmu loh, wah salut banget deh.
Selamat! Masayu Clara dan Qausar Harta Yudana Dikaruniai Anak Ke-3, Usia Hanya Terpaut Satu Tahun dari Si Kembar
Penulis | : | Esti Ayu Hutami |
Editor | : | Justina Nur L |