Laporan Reporter Grid.ID, Irene Cynthia Hadi
Grid.ID - Kasus pembunuhan sadis kembali terjadi.
Kali ini menimpa seorang gadis berusia 21 tahun asal Medan, Rika Karina.
Dilansir dari Tribunnews, mayat Rika ditemukan terbungkus plastik dan dilipat dalam kardus.
BACA JUGA: Perjuangan Ria Ricis Persembahkan Kado Spesial untuk Sang Ibunda, Totalitas Tanpa Batas!
Kardus tersebut ditemukan warga terikat di atas jok motor Scoopy di jalan Karya Rakyat, Gang Melati I, Medan Barat.
Kardus ditemukan sekitar pukul 02.00 WIB dini hari pada Rabu (6/6/2018).
Kondisi mayat Rika sungguh memilukan.
BACA JUGA: Mau Wajah Terlihat Lebih Cerah Saat Lebaran? Yuk Lakukan Perawatan dengan Masker Buah-buahan!
Wanita yang sehari-harinya bekerja di konter kosmetik Plaza Millenium Medan ini mengenakan tank top hitam serta celana dalam merah.
Pada bagian leher dan tangan, terdapat bekas tusukan.
Tak lama, pelaku pembunuhan Rika ditangkap.
Dinikahi Bangsawan Bali, Happy Salma Alami Culture Shock Ini: Saya Pikir Hanya Ada dalam Cerita
Source | : | tribunnews,Tribun Medan |
Penulis | : | Irene Cynthia Hadi |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |