Laporan Wartawan Grid.ID, Chandra Wulan
Grid.ID - Setelah memiliki anak, biasanya para orang tua akan mengamati tumbuh kembang buah hati mereka.
Orang tua tentu tak ingin melewatkan momen-momen awal si kecil dalam bertumbuh.
Kali pertama tertawa, tengkurap, merangkak, berjalan, serta kata yang diucapkan sang anak akan teringat jelas di benak para orang tua.
BACA: Ini Ramalan Zodiak Senin 11 Juni 2018, Aries dan Virgo: 'Segera Cek Isi Dompetmu!'
Biasanya, kata pertama yang diucapkan oleh anak adalah 'mama' atau 'papa'.
Tetapi, hal itu tidak berlaku bagi Iori.
Putra dari Junior Liem dan Putri Titian ini justru mengucapkan 'chu chu' sebagai kata pertamanya.
BACA: Indra Bekti Jahil Banget Pajang Video Horor, Cek Videonya Kalau Berani!
Hal ini terungkap dari akun Instagram @putrititian.
Dalam foto yang diunggahnya pada Senin (11/6/2018), terlihat foto dirinya menemani Iori bermain di dekat kereta.
Foto itu bertuliskan caption, 'Kata pertama iori itu “chu-chu” bukan mami, papi, papa, mama, ayah, bunda, momom atau yuyun.
BACA: Wajah Alaia Bule Banget, Marissa Nasution Pertanyakan 'Anak Siapa'
Tapi kata pertama dia itu “CHU-CHU”
Iori yang bernama lengkap Theodore Iori Liem tersebut kini berusia 1 tahun 3 bulan.
BACA: Ternyata Minum Teh Saat Sahur Malah Bikin Cepat Haus loh, Inilah Penjelasannya
Usia di mana lazimnya anak-anak mulai bisa berbicara dan berjalan.
Sepertinya Iori akan jadi anak antimainstream nih, dilihat dari kata pertamanya. (*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | GRID |
Editor | : | Elizabet Ayudya |