Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Gaya selebriti yang selalu fashionable bisa jadi sumber inspirasi loh.
Apalagi buat anak millennials yang suka tampil beda dan nggak monoton.
Stylo Grid.ID mau bagi-bagi inspirasi mix and match denim ala Nia Ramadhani nih.
(BACA JUGA: Penampilan Cantik Prilly Latuconsina dengan Outfit Lace di Atas Kapal Yacht, Intip yuk!)
Kamu pasti tahu dong gimana gaya Nia Ramadhani.
Meski sudah punya 3 anak, Nia Ramadhani tetap stay dengan gayanya yang selalu ekspresif.
Penampilan Nia Ramadhani nggak kalah dengan para remaja dan anak kuliahan.
Umur dan status tampaknya nggak berpengaruh dengan selera fashion Nia Ramadhani.
(BACA JUGA: Couple Goals! Intip Gaya Kasual Verrel Bramasta dan Natasha Wilona yang Sporty dan Cute Banget)
Kalo kamu anak millennials, gaya denim on denimnya yang satu ini wajib banget kamu kepoin.
5 Dekorasi Imlek ini Bawa Keberuntungan Bagi Masyarakat Tionghoa, Segera Buru Barangnya!
Penulis | : | Dwi Ayu Lestari |
Editor | : | Fahrisa Surya |