Grid.ID - Kemeriahan Piala Dunia 2018 tidak hanya dirasakan di Rusia.
Setiap orang di berbagai negara memiliki caranya masing-masing untuk merayakan ajang terbesar pertandingan sepak bola di dunia ini.
Seperti yang terjadi di Vietnam ini.
Seorang pensiunan guru sekolah telah menciptakan miniatur maskot Piala Dunia 2018 dari kulit telur yang dilubangi.
BACA JUGA Ditanya Masalah Asmara, Nafa Urbach: Nggak Mau Bahas Itu!
Ia membuat mini maskot ini dengan tangannya sendiri dengan teliti.
Nguyen Thanh Tam (67), menghabiskan waktu selama berjam-jam setiap harinya untuk menciptakan maskot ini.
Hal ini ia lakukan karena kecintaannya pada sepak bola.
Salah satu hasil karyanya adalah patung Zabivaka, maskot Piala Dunia 2018 dengan bentuk serigala dengan kacamata olahraga yang sedang menendang bola.
BACA JUGA Inspirasi Mix and Match Tampil Stylish dengan Celana Pendek Biar Liburanmu Makin Kekinian!
Pengrajin asal Vietnam ini juga memiliki bentuk lain, seperti Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi yang disebut-sebut sebagai Pahlawan Sepakbola.
"Selama beberapa tahun terakhir, saya telah menghabiskan waktu saya untuk membuat maskot sepak bola dari kulit telur.
Source | : | Star2 |
Penulis | : | Septiyanti Dwi Cahyani |
Editor | : | Septiyanti Dwi Cahyani |