Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Setiap wanita pastinya ingin tampil sehat berseri dengan bibir lembut nan lembap kan.
Nggak heran jika masalah bibir kering dan pecah-pecah menjadi sedikit mengganggu.
Nah, untuk menyiasati bibir yang kering kalian bisa menggunakan lip balm.
Kamu bisa mengoleskan lip balm kapan pun kamu merasa bibirmu sudah mengering.
( BACA JUGA :Sempat Buat Luna Maya Berkomentar Singkat, Pevita Pearce Bantah Berhubungan Asmara dengan Ariel Noah)
Tapi masih bingung memilih lip balm yang baik dengan harga yang murah dan pas di kantong?
Stylo Grid.ID akan memberi 5 rekomendasi lip balm dengan harga terjangkau, di bawah Rp 50 ribu.
Nggak perlu jauh-jauh kamu bisa membelinya di toko kosmetik terdekat juga.
( BACA JUGA :Bukan OKB, Ternyata Syahrini Sudah Pakai Tas Branded Sejak Kuliah!)
Apa aja ya kira-kira? Yuk simak aja nih ulasannya.
1. Nivea Essential Care
Lipbalm tanpa warna dari Nivea dengan packaging warna biru ini siap membuat bibirmu lembap sepanjang hari.
Foto 1
2. Baby Lips Maybelline
Lipbalm dari Maybelline ini diperkaya dengan warna warni soft biar bibirmu tetap lembap dan nggak pucat.
( BACA JUGA :Bantu Bakar Kalori, Air Putih Sangat Efektif Turunkan Berat Badan, Begini loh Penjelasannya)
3. Lip Balm Wardah
Pelembap bibir dari Wardah juga natural tanpa warna.
4. Silky Lips Magic Pink Lip Balm
Kalau lip balm dari Silky Girl ini memiliki warna pink natural yang cantik buat bibirmu.
5. Lip Ice Sheer Color
Selain warna natural bibir, lip balm dari lips ice juga punya aroma buah-buahan yang bikin segar.
( BACA JUGA :Tajirnya Nggak Ketulungan, Koleksi Ikat Pinggang Mewah Maia Estianty Dibanderol dengan Harga Fantastis!)
Sesuaikan dengan budget yang kamu miliki dan kondisi bibirmu juga ya! (*)
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Rizky Herina P |
Editor | : | Irma Joanita |