Laporan Wartawan Grid.ID, Elizabeth Ayudya RR
Grid.ID - SM*SH atau SMASH adalah salah satu boyband Indonesia yang cukup eksis pada jamannya.
Lagu mereka yang berjudul 'I Heart You' dan 'Senyum Semangat' sempat menempati puncak tangga lagu Indonesia.
Sayangnya, kepopuleran mereka tidak bertahan lama.
BACA: Bersiap, Ini Ramalan Zodiak Kamis 12 Juli 2018, Libra dan Sagitarius Jangan Ragu!
Fenomena boyband dan girlband menjamur di Tanah Air, sehingga persaingan di belantika musik semakin ketat.
Tak hanya itu, para personilnya pun sibuk dengan kegiatan masing-masing. Ditambah, Morgan Oey memutuskan hengkang.
Kini, ada kabar gembira untuk para penggemar SMASH atau SMASH Blast, boyband yang dibentuk pada 10 April 2010 ini bakal comeback.
BACA: Gara-gara Posting Video Tarian, Remaja di Iran Diciduk Polisi
Berdasarkan pantauan Grid.ID dari akun Instagram SMASH Indonesia, Rafael, Rangga, Bisma, Dicky, Reza, dan Ilham menggelar jumpa pers soal kembalinya mereka di dunia hiburan.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Instagram,Tribun Style |
Penulis | : | Elizabet Ayudya |
Editor | : | Elizabet Ayudya |