Laporan Wartawan Grid.ID, Chandra Wulan
Grid.ID - Kejadian 12 remaja dan satu pelatihnya yang terjebak di Gua Tham Luang Nang Non ternyata berbuntut panjang.
Setidaknya, bagi Elon Musk dan Vern Unsworth.
Elon Musk merupakan milyarder, CEO Tesla dan SpaceX.
Sementara Vern Unsworth adalah penyelam asal Inggris yang turut serta dalam misi penyelamatan di Gua Tham Luang.
(Baca juga: Scarlett Johansson Batal Perankan Tokoh Transgender di Film 'Rub and Tug')
Dilansir dari Huffington Post, Musk menyumbang kapal selam mini seukuran tubuh remaja pada saat tim sepak bola itu masih terjebak di gua.
Simulating maneuvering through a narrow passage pic.twitter.com/2z01Ut3vxJ
— Elon Musk (@elonmusk) July 9, 2018
Sayang, niat baiknya ditolak karena kapal selam mininya tak bisa digunakan dalam misi terbut.
Perdana Menteri Thailand mengapresiasi niat Musk untuk membantu.
Ketua tim penyelamatan bahkan memuji kecanggihan teknologi alat tersebut.
(Baca juga: Selain Lalu Muhammad Zohri, 9 Anak Muda Indonesia Ini Juga Raih Prestasi di Tingkat Dunia)
Di sisi lain, Vern Unsworth mengatakan CNN bahwa kapal selam mini itu sama sekali tidak berguna.
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | Twitter,Huffington Post |
Penulis | : | Chandra wulan |
Editor | : | Chandra wulan |