Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Kelahiran 90-an pasti akrab nih dengan sosok Dea Ananda.
Ingatan akan mantan penyanyi cilik ini pasti melekat di ingatanmu.
Kini Dea Ananda sudah dewasa dan menikah dengan gitaris band Nidji, Ariel.
(BACA JUGA: Api Obor Asian Games 2018 Tiba Dari India, Begini Caranya Api Abadi Dibawa...)
Meski usianya sudah kepala 3, gaya penampilan Dea Ananda tetap ekspresif loh.
Sebagai mantan penyanyi, pemain film dan presenter Dea Ananda punya gaya yang fashionable.
Dunia entertainment tentunya berpengaruh pada sense of fashionnya.
Stylo Grid.ID akan menyoroti gayanya yang playful banget dengan fashion item kekinian. Intip yuk!
(BACA JUGA: Inilah Cara Atasi Jerawat Menggunakan Es Batu, Simpel dan Gampang Banget)
Dea Ananda tampil dengan mix and match blouse bersama slits pants.
Sepasang sneakers putih kekinian bikin gayanya tampak kece.
Penampilannya makin lengkap dengan sling bag berwarna merah.
(BACA JUGA: Penuh Haru Pemakaman Mantan Angkatan Laut, Penyelamat Anak di Gua Thailand)
Usia boleh 32 tahun, tapi gaya Dea Ananda tetap kekinian ya? (*)
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Dwi Ayu Lestari |
Editor | : | Justina Nur L |