Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Penampilan menjadi faktor pendukung yang berperan dalam karir para selebriti.
Nggak heran bila mereka sering kali tampil dengan fashion item mewah yang harganya nggak murah.
Yups, seperti halnya selebriti Tanah Air, Via Vallen.
Pedangdut ngetop ini seringkali mengenakan tas mewah.
(BACA JUGA: Intip yuk Style Lisa BLACKPINK dengan Pakaian Berbahan Renda yang Harganya Selangit!)
Nah kali ini Via Vallen terciduk mengenakan tas yang sama dengan super model kenamaan, Kendal Jenner loh.
Wah kira-kira gaya Via Vallen atau Kendall Jenner nih yang paling kece?
Intip yuk adu gaya dua wanita cantik ini.
(BACA JUGA: Menghilangkan Bulu Halus di Wajah dengan Perwatan Estetika Dermaplaning yang Lebih Aman dan Banyak Manfaat)
1. Via Vallen
Tampil kasual, Via Vallen memadukan kemeja bersama lace up outer, ripped denim dan sneakers.
Tampak tas Balenciaga jadi fashion item yang bikin gayanya makin kece.
(BACA JUGA: Mengintip Potret Cantik Nikita Mirzani dengan Makeup Flawless, Bikin Adem Lihatnya!)
Sama-sama bergaya kasual, Kendall Jenner tampil dalam balutan crop top dan celana denim.
Ia tampak tas Balenciaga jadi fashion item yang pas menemani gaya summer kasualnya.
Pakai tas yang sama, kamu pilih gaya Via Vallen atau Kendall Jenner nih? (*)
Anggunnya Aaliyah Massaid saat Maternity Shoot, Berbalut Gaun Panjang Tanpa Umbar Perut Seksi
Penulis | : | Dwi Ayu Lestari |
Editor | : | Fahrisa Surya |