Laporan Wartawan Grid.ID, Chandra Wulan
Grid.ID - Seluruh rakyat Indonesia selalu turut bangga dan bersuka cita ketika ada atlet Indonesia yang menang di kancah internasional.
Tak banyak yang tahu, setelah pulang ke tanah air, sebagian besar dari mereka menjalani hidup seadanya.
Beberapa waktu yang lalu, Indonesia dihebohkan dengan Lalu Muhammad Zohri.
Berita tentang Zohri sedikit banyak membuka mata publik soal kehidupan para atlet lainnya.
(Baca juga: Jangan Langsung Minum Air Setelah Makan! Ini Waktu yang Tepat Menurut Pakar)
Dalam acara Hitam Putih, Deddy Corbuzier mengangkat kisah 5 mantan atlet yang kini nasibnya tak segemilang prestasinya.
1. Denny Thios, dari atlet angkat besi kini jadi tukang besi
Pria ini terkenal di tahun 1980-1990an.
Ia menyabet medali perunggu kejuaraan angkat besi dunia di Belanda pada era kejayaannya sebagai atlet.
Selain itu, Denny mendapat medali emas di Inggris dan Swedia.
(Baca juga: Beredar Broadcast WhatsApp Tentang Zona Merah Difteri di Semarang, Wali Kota Sebut Hoax)
Luna Maya Syok Namanya Dijadikan Nama Jalur di Kulon Progo, Yogyakarta, Sang Artis Senang Tak Karuan Gegara Hal Ini: Nggak Nyangka
Source | : | YouTube,Tribun-timur.com,Grid.ID |
Penulis | : | Chandra Wulan |
Editor | : | Chandra Wulan |